Skip to main content
Pencegahan

Diseminasi Informasi P4GN melalui Talkshow di Dinas Lingkungan Hidup Provinsi DKI Jakarta

Dibaca: 2 Oleh 13 Mar 2019Desember 31st, 2020Tidak ada komentar
Badan Narkotika Nasional
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

BNNP DKI Jakarta – Kegiatan diseminasi informasi P4GN melalui talkshow bertempat di Aula Dinas Lingkungan Hidup Provinsi DKI Jakarta,  Jl. Mandala V No.67, Cililitan, Kramatjati Jakarta Timur pada hari Rabu tanggal 13 Maret 2019. Total jumlah peserta yang mengikuti kegiatan tersebut berjumlah 106 orang yang terdiri dari Kepala Bidang Pengolahan Kebersihan, Kepala Sub Bagian Kepegawaian, PJLP Dinas Lingkungan Hidup Provinsi DKI Jakarta, Kepala Bagian Umum BNNP DKI Jakarta, Kepala Seksi Pascarehabilitasi, Plt. Kepala Seksi Pencegahan, Penyuluh dan Staf Seksi Pencegahan BNNP DKI Jakarta.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel